Friday 26 February 2010

Menampilkan Kode HTML di Postingan

Agar kode HTML bisa muncul di postingan/artikel, kode HTML harus di-convert lebih dulu. Ini biasanya untuk blog yang berisi tutorial, sehingga banyak kode HTML yang ditampilkan di artikelnya.

Ini cara mudah untuk meng-convert kode yang dimaksud.
Caranya:
Masukkan kode HTML yang akan Anda munculkan dibawah ini, klik CONVERT, copy paste ke artikel yang akan diterbitkan, lalu publish.



Setelah itu, maka artikel akan muncul bentuk kode HTML dan bisa dicopy oleh pengunjung blog Anda.

Semoga bermanfaat!

2 comments:

Aryadevi said...

salam narti, selamat hari raya pula buat anda ^__^ dan thanks atas kunjungannya....salam

Mr. Nya' said...

mantabs tipsnya mbak, bisa cepat cara konvertnya.
klo aku mosting html bisa dipakai.

salam kenal klo merasa belum kenal